Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa

Astronot asal Jerman Alexander Gerst, telah berbulan-bulan mengamati dan mempelajari permukaan bumi. Berikut ini beberapa hasil karyanya menggunakan kamera yang diambil dari Stasiun Luar Angkasa Internasional. Berikut 7 foto yang dapat kita lihat.

1. Aurora
Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Gelombang berwarna hijau yang sempat diabadikan oleh Alexander Gerst adalah sebuah Aurora atau cahaya utara di permukaan bumi. Aurora muncul ketika partikel bermuatan dari matahari menabrak medan magnet bumi. "Kata-kata tidak bisa menjelaskan perasaan ketika terbang di angkasa" kata Alexander Gerst.

2.  Pergantian Hari

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Gambar tersebut tertangkap kamera Alexander Gerst ketika penduduk bumi masih terlelap tidur. Gambar yang diambilnya tersebut mengarah pada daerah Florida Amerika Serikat. Selain menjadi astronot, Alexander Gerst juga sebagai pakar Geofisika yang telah banyak menghabiskan waktunya untuk mempelajari struktur geografi di permukaan bumi

3.  Kawah Meteor Barriger di Arizona

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Sebuah lubang terlihat mengagah di permukaan bumi yang diabadikan oleh Alexander Gerst ketika melintas di atas kawah akibat benturan meteor terhadap bumi di daerah Arizoa. Kawah tersebut dinamai dengan kawah meteor Barriger dengan lebar kawah seluas 1186 meter. Kawah tersebut diambil dari ketinggian 330 kilometer.

4.  Lubang Badai

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Lubang yang terlihat di permukaan bumi tersebut adalah pusaran dari badai. Jarak antara Stasiun Luar Angkasa Internasional yang digunakan oleh Alexander Gerst dengan lubang badai tersebut berjarak 80 kilometer. Pusaran badai yang terlihat kecil namun mempunyai daya rusak yang sangat besar


5.  Pertempuran

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Apa yang terlihat dalam foto tersebut adalah foto pertempuran atau perang antara Hammas dengan Israel di Gaza. Foto yang menyedihkan tersebut diabadikan oleh Alexander Gerts, ia tidak hanya mengabadikan foto-foto alam saja namun juga foto yang dapat kita lihat di atas.

6.  Irigasi

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Lingkaran-lingkaran yang terlihat dalam foto tersebut adalah sebuah irigasi air yang dibagun oleh pemerintah Mexico. Kawasan tersebut adalah kawasan kering yang sangat kekurangan air, tidak hanya di Mexico saja kawasan kering dapat di lihat dari luar angkasa. Kawasan-kawasan kering di permukaan bumi dapat dengan jelas terlihat melalui luar angkasa.

7.  Aliran Sungai

Inilah Bumi Jika Dilihat Dari Luar Angkasa
Aliran sungai yang terlihat seperti karya seni yang menamjubkan ini di ambil oleh Alexander Gerts ketika melewati daerah Kazakhstan. Jika dilihat sepintas gambar tersebut hanya menunjukkan satu sungai saja, namun jika dilihat dengan jeli maka kita mendapai anak-anak sungai yang mengering.

Sumber:  http://www.dw.de/keindahan-bumi-lewat-jepretan-astronot/g-18051557
Oldest

1 komentar:

Click here for komentar
gailqian
admin
3 Maret 2022 pukul 14.09 ×

Gambling.com: Which is better? - JTHub
Gambling.com is a 부산광역 출장샵 trusted online gambling and gaming 속초 출장안마 site offering sports betting, casino games, 구미 출장마사지 online poker, 대구광역 출장샵 bingo 구미 출장마사지 and Vegas-style

Congrats bro gailqian you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar